Menangani portofolio nasabah, baik debitur maupun non debitur serta membina hubungan antara nasabah dengan bank. Memperkenalkan dan menjelaskan secara terperinci produk-produk perbankan kepada nasabah. Mengumpulkan dana dengan mencari nasabah giro, deposito, tabungan, dan lain-lain. Menyalurkan dana dengan mencari nasabah kredit untuk semua jenis fasilitas kredit (PRK, PTX, PTA, PTA/OD, T/R, Bank Garansi dan lain-lain). Bertanggung jawab atas keseluruhan proses pengumpulan dan penyaluran dana.
South Jakarta, South Jakarta City, Jakarta, Indonesia
1 years of experience required
No management responsibility